Selasa, 28 Februari 2017

Gagal Ginjal dan Proses Hemodialisis

Gagal Ginjal dan Proses Hemodialisis


1. Apa yang menyebabkan seseorang mengalami gagal ginjal? 
    gagal ginjal adalah kondisi saat fungsi ginjal mulai menurun secara bertahap. ketika fungsi ginjal dibawah 80%, maka ginjal dikatakan gagal ginjal, sehingga ginjal tidak berfungsi sebagaimana mestinya. gagal ginjal juga berarti bahwa ginjal sudah tidak mampu bekerja untuk menyaring semua cairan atau racun didalam tubuh. gagal ginjal disebabkan karena kebanyakan meminum minuman energi, es teh, kopi, diabetes millitus, hipertensi, dan glomerulonefritis.

Uji Coba Reaksi Kapur dengan CO2

Uji Coba Reaksi Kapur dengan CO2


Kelompok: 6
Nama:

  1. Devani Octa Puspitasari (08)
  2. Moh. Adnan Alifatulloh (11)
  3. Nabila Dita aryani (15)
  4. Octa Annisa Salsabila (19)


Alat dan Bahan :

  • Gelas kimia
  • Cermin
  • Alu
  • Kapur

Minggu, 12 Februari 2017

Bagaimana Cara Kamu Menjaga Kesehatan Sistem Ekskresi?

Bagaimana Cara Kamu Menjaga Kesehatan Sistem Ekskresi?



A. Cara Menjaga Kesehatan Ginjal 
Ginjal
1. Mengatur pola makan
Pilih makanan seperti buah-buahan, sayur-sayuran yang di tanam dengan tanpa pupuk kimia (organik) serta jauhilah makanan olahan, kurangi konsumsi garam berlebih, serta konsumsilah ikan atau daging putih tanpa lemak.

Praktikum Uji Urin

Uji Urin

Kelompok 6:
Devani Octa Puspitasari (08)
Moh.Adnan Alifatulloh (11)
Nabila Dita Aryani (15)
Octa Annisa Salsabila (19)

A. Alat Dan Bahan
  1. Tabung Reaksi (satu tabung per sempel uji)
  2. Rak Tabung Reaksi
  3. Pipet Tetes
  4. Kertas Label
  5. Urin
  6. Penjepit Tabung Reaksi
  7. Gelas Kimia
  8. Pembakar Spritus

Minggu, 05 Februari 2017

Model Penyaringan Darah Dalam Ginjal

Model Penyaringan Darah Dalam Ginjal

Kelompok 4 :
Devani Octa Puspitasari (08)
Moh. Adnan Alifatulloh (11)
Nabila Dita Aryani (15)
Octa Annisa Salsabila (19)

A. Alat Dan Bahan 
  1. Air
  2. Tepung terigu
  3. Pengaduk
  4. Gelas Kimia
  5. Corong
  6. Kertas Saring